Cara Install Google Chrome di Ubuntu 12.04/ Ubuntu 12.10/ Ubuntu 13.04/ LinuxMint / Debian
Pertama - download installer .deb google chrome di sini
Pilih versi sesuai dengan ubuntu Anda.
Disini saya menggunakan versi 64-bit.deb
Kedua - buka terminal (Ctrl+ALt+t)
Lalu masuk ke folder Downloas (tempat file installer .deb google chrome tersimpan). gunakan perintah cd Downloads melalui terminal.
cd Downloads
Kemudian Install libudev0 dengan perintah dibawah ini :
sudo sudo apt-get install libcurl3 libnspr4-0d libxss1Bila muncul konfirmasi untuk melanjutkan klik tombol Y.
Lalu jalankan perintah untuk install Google Chrome:
Untuk Google Crome 32-bit menggunakan perintah berikut :
sudo dpkg -i google-chrome-stable_current_i386.deb
Untuk Google Crome 64-bit menggunakan perintah berikut :
sudo dpkg -i google-chrome-stable_current_amd64.deb
Setelah proses selesai dan berhasil, tampilannya akan seperti gambar dibawah ini.
Selamat! Google Chrome telah terinstall pada ubuntu anda.
Sekarang lihat pada dash home ubuntu.
Dan menjalankan Google Chrome.
Inilah yang saya lakukan saat menginstall chrome pada ubuntu saya. Semoga tulisan ini berguna bagi Anda.
0 komentar:
Posting Komentar