Pages

Selasa, 19 Juli 2011

Membuat Aplikasi Pemutar Video dengan Visual Basic 6.0

Anda bisa membuat pemutar video sendiri dengan Visual
Basic 6.0
Buat project standard exe lalu klik project -> komponen -> Windows Media Player
Lihat gambar di bawah ini:


klik tombol ok.

selanjutnya di toolbox akan terlihat lambang windows media player. Double klik gambar
tersebut untuk membuat komponen windows media player tersebut ke form.

Setelah itu tambahkan Komponen DriveListBox, DirListBox, FileListBox,CommandButton
dan Label. Selanjutnya aturlah backcolor dan forecolor untuk masing-masing komponen
sehingga interface program anda akan terlihat seperti gambar di bawah ini:


Berikan kode seperti dibawah ini:


Private sFile As String


Private Sub Command1_Click()

WindowsMediaPlayer1.openPlayer sFile

End Sub


Private Sub Dir1_Change()

File1.Path = Dir1.Path

End Sub


Private Sub Drive1_Change()

Dir1.Path = Drive1.Drive

End Sub


Private Sub File1_Click()

sFile = Dir1.Path & "" & File1.FileName

Label1.Caption = sFile

End Sub


Private Sub Form_Load()

File1.Pattern = "*.dat;*.mpg"

End Sub

tombol Run atau F5 pemutar video kita akan tampak seperti ini:


cari file video di komputer anda dengan cara mengklik drive dan folder beserta file
nya.
setelah anda menemukan videonya klik pada kontrol file kemudian tekan tombol dengan
tanda panah (>) aplikasi kita akan membuka windows media player. Lihat gambar
di bawah ini:



Windows media player otomatis membuka dan memutar video kesukaan anda. Wah jangan
sampai memutar video porno yang mirip artis atau video kekerasan disekolah or kampus
ya.

Klo puter video bola piala dunia atau putar video clip lagu keong racun nya sinta
and jojo boleh juga he..he..he :)

0 komentar:

Posting Komentar